Kabar Latuharhary

Komnas HAM RI Hadiri Entry Meeting Pemeriksaan LKKL Tahun 2020 BPK RI

Ketua Komnas HAM RI Ahmad Taufan Damanik menghadiri Entry Meeting Pemeriksaan Laporan Keuangan Tahun 2020 entitas di lingkungan AKN 1 yang diselenggarakan BPK RI di Kantor BPK RI Jakarta (Kamis,4/2/2021).

Pertemuan ini dipimpin oleh Pimpinan Keuangan Negara 1 BPK RI Dr. Hendra Susanto, ST., M. Eng., M.H., CFrA., CSFA dan dihadiri para kepala kementerian dan lembaga entitas di lingkungan AKN 1 BPK RI. 

(Foto: Dok. Humas BPK RI)


Short link